KPU Sulbar Jalin Komunikasi dengan Rumah Sakit di Makassar Terkait Pemeriksaan Kesehatan Bakal Calon Gubernur dan Wakil Gubernur

  • Bagikan
Ketua KPU Sulbar, Said Usman Umar, usai mengikuti Rapat Koordinasi Pemilihan Serentak di Hotel Maleo, Senin, (12/08/2024). (EDY ARSYAD/FNN)
Ketua KPU Sulbar, Said Usman Umar, usai mengikuti Rapat Koordinasi Pemilihan Serentak di Hotel Maleo, Senin, (12/08/2024). (EDY ARSYAD/FNN)

Oleh karena itu, KPU Sulbar terlebih dahulu membangun komunikasi dengan pihak rumah sakit yang telah direkomendasikan oleh Dinas Kesehatan. 

Dia menambahkan, Jika pihak rumah sakit yang direkomendasikan tersebut sudah menyatakan kesiapannya untuk menerima, KPU Provinsi Sulbar  melanjutkan dengan koordinasi yang lebih intens untuk penandatanganan MoU.

“Setelah itu, KPU akan membuat keputusan resmi untuk menunjuk rumah sakit tersebut," pungkasnya. (*/eds)

  • Bagikan