JSM Janjikan Bantuan Beasiswa Kedokteran Bagi Siswa Berprestasi di Pasangkayu

  • Bagikan

Langkah maju dalam rangka pemerataan aksebility pendidikan, bagi anak bangsa, di Pasangkayu, Sulawesi Barat, dengan memberikan kesempatan belajar geratis bagi anak anak Pasangkayu, yang ingin mengambil bidang kedokteran.

Hal ini disampaikan langsung oleh Wakil Gubernur Sulbar Mayjend TNI (Purn) Salim S Mengga, saat hadir kegiatan safari Ramadhan Pemprov Sulbar di Bumi Vovasangkaju, di Mesjid Al Ikhlas  Pasangkayu Jumat (22/03)

Wakil Gubernur Salim S Mengga  juga mangatakan, safari ramadan ini esensinya adalah bagaimana antara pemerintah, masyarakat dan semua stakeholder di bulan suci ramadan bisa menyatu.

"Mari kita jalankan ibadah di bulan ramadan dengan penuh ikhlas berharap mendapat pahala dari Allah SWT,"ungkapnya.

  • Bagikan